Postingan

Menampilkan postingan dari 2017

Pengalaman Pendaftaran dan Kisi-Kisi Soal Tes Masuk (SPMB) Universitas Pamulang (UNPAM)

Gak lama lagi pendaftaran semester ganjil dibuka, kalo gak salah liat sih bulan April itu tes SPMB gelombang pertama di Unpam. nih jadwalnya.  jadwal pendaftaran mahasiswa baru semester ganjil 2017 ... A post shared by Universitas Pamulang (@unpam2016) on Mar 11, 2017 at 4:19am PST Di post kali ini mungkin agak melenceng ya karena ane biasanya post review film di blog ini, tapi ane mau sekedar share aja. Universitas Pamulang atau biasa dikenal Unpam itu salah satu kampus di Pamulang, Tangerang Selatan. Di Unpam sendiri ada macem-macem fakultas dan program studi/jurusan. Seperti Fakultas Ekonomi, Fakultas Hukum, Fakultas Teknik, Fakultas Sastra,dll. Ane sendiri juga mahasiswa unpam di Fakultas Ekonomi (FE) dan ngambil Program Studi (Prodi) Manajemen. Di FE sendiri ada 4 Prodi yaitu Manajemen (S1), Akuntansi (S1), Akuntansi (D3), dan Sekretari (D3), dan FE sendiri khususnya Manajemen terkenal dengan peminatnya yang sangat banyak dan biasa disandingkan s...

Sinopsis dan Review Manchester By The Sea (2016)

Gambar
MANCHESTER BY THE SEA (2016) Berawal dari buka-buka web streaming dan download online, ane iseng buka-buka di bagian film populer bulan ini atau baru di upload bulan ini ya? Ane lupa, dan ketemulah film yang judulnya Manchester By The Sea. Mentang-Mentang judulnya Manchester tapi settingnya bukan di London, Inggris lho. Jadi Manchester-by-the-Sea itu salah satu town di Essex County, Massachusetts, Amerika Serikat. Ane bukan pecinta film genre drama dan gak anti juga dengan genre ini. However, pas ane liat rate imdb nya wuih gede juga ibarat anak sekolah lewat KKM hehehe. Selain rate ane liat juga ada Casey Affleck di daftar starcast nya (buat yang udah nonton Interstellar , Casey ini berperan jadi Tom saat dewasa). Singkatnya ane tonton deh nih film. Diawali dengan Lee Chandler (Casey Affleck) yang sedang bermain dengan keponakannya Patrick diatas boat . Yep gak ketinggalan dengan pemandangan lautnya, lalu adegan langsung berganti di Boston. Dari sini kalian p...

Sinopsis dan Review SHERLOCK : “THE ABOMINABLE BRIDE” (TV EPISODE 2016)

Gambar
The Abominable Bride (2016) Udah berapa bulan ya ane gak nerusin bikin review gara-gara dikasih tugas kuliah yang banyak menjelang UAS, tapi akhirnya ane balik lagi kebetulan juga lagi libur semester. Ok, langsung aja ane mau bikin review tentang franchise Sherlock dari BBC One UK. Walaupun ini TV series, film ini cocok banget buat yang suka genre-genre crime, drama, and mystery yang berbau detektif. Salah satu episode yang bakalan ane buat reviewnya adalah ‘The Abominable Bride’. Bisa dibilang ini Sherlock Season 4 Episode 0. Buat kalian yang gak ngikutin Sherlock dari season 1 sampe 3 tenang aja, diawal film ini bakalan ada rewind -nya secara singkat kok. Karena pokok masalah di episode ini Cuma dikit hubungannya sama episode TV series-nya. ‘Sang pengantin wanita yang mengerikan’ kurang lebih begitulah arti dari episode kali ini. Bercerita tentang kasus yang ditangani Sherlock Holmes (Benedict Cumberbatch) dan teman baiknya Dr. John Watson (Martin Freeman) ...